ANALISIS KETERGANTUNGAN KEUANGAN DAERAH, EFEKTIVITAS PAD DAN RASIO PERTUMBUHAN UNTUK MENILAI KINERJA KEUANGAN PEMERINTAH KABUPATEN/KOTA DI SUMATERA SELATAN

Main Author: VIFO, VIFO
Format: Thesis NonPeerReviewed Book
Bahasa: eng
Terbitan: , 2019
Subjects:
Online Access: http://eprints.polsri.ac.id/7135/1/.COVER.pdf
http://eprints.polsri.ac.id/7135/2/BAB%20I.pdf
http://eprints.polsri.ac.id/7135/3/BAB%20II.pdf
http://eprints.polsri.ac.id/7135/4/BAB%20III.pdf
http://eprints.polsri.ac.id/7135/5/BAB%20IV.pdf
http://eprints.polsri.ac.id/7135/6/BAB%20V.pdf
http://eprints.polsri.ac.id/7135/7/DAFTAR%20PUSTAKA.pdf
http://eprints.polsri.ac.id/7135/
Daftar Isi:
  • Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis ketergantungan keuangan daerah, efektivitas PAD dan pertumbuhan untuk menilai kinerja keuangan pemerintah kabupaten/kota di Sumatera Selatan. Populasi dalam penelitian ini adalah 17 pemerintah kabupaten/kota Provinsi Sumatera Selatan. Teknik pengumpulan data dengan data sekunder berupa Laporan Realisasi Anggaran yang terdapat dalam Laporan Hasil Pemeriksaan (LHP) BPK RI tahun 2014-2017. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kuantitatif. Berdasarkan hasil penelitian diketahui bahwa tingkat ketergantungan keuangan daerah terhadap dana ekstern tergolong sangat tinggi, tingkat efektivitas PAD tergolong cukup efekitif, dan tingkat pertumbuhan PAD. Analisis rasio pertumbuhan digunakan untuk mengetahui pos-pos mana yang perlu mendapat perhatian, pertumbuhan pendapatan pemerintah kabupaten/kota rata-rata mengalami peningkatan sedangkan pertumbuhan belanja masih didominasi oleh belanja operasi walaupun ada beberapa kabupaten yang mengalami peningkatan pada belanja modal..