AKSESIBILITAS MAHASISWA PADA TUTORIAL ONLINE PROGRAM STUDI PERPUSTAKAAN

Main Authors: Wahyuningsih, Sri Suharmini, Rusli, Yanis, Bintarti, Arifah
Format: Article info application/pdf Journal
Bahasa: eng
Terbitan: LPPM Universitas Terbuka , 2015
Subjects:
Online Access: http://jurnal.ut.ac.id/index.php/jptjj/article/view/427
http://jurnal.ut.ac.id/index.php/jptjj/article/view/427/411
Daftar Isi:
  • Wider access to use online tutorial package (Tuton) is expected to help them understand the learning materials provided and obtain the good mark for their final exams as expected. Issues raised in this research is the involvement of students in the online tutorials provided by UT and this is associated with the student’s achievement in the final exams (UAS). The object of this research is a the students of the Library D2 study program who take three courses namely PUST2251-Non-book Materials Processing, PUST2254-Promotion of Library Services, and PUST2256-Cooperation and Networking Library in the registration period of 1214.1. The purpose of this study is to find information on the accessibility of the students to Tuton, analyzeing the relationships between Tuton accessibility and the learning evaluation (final exams). The methodology used in this research is quantitative descriptive method, by analyzing the number of access or student’s activities in Tuton and the student’s final exams results who follow the online tutorial in the registration period of 2014.1. The results show that in the majority of total access to Tuton is to their final exam marks. The participation rate of the students in Tuton very, from the lowest level, below 20 times to 300 times. Their involvement in the three courses is the same.   Kemudahan bagi mahasiswa dalam menggunakan layanan tutorial online (tuton) diharapkan dapat membantu mereka memahami materi pembelajaran yang diberikan dan membantu mahasiswa memperoleh nilai ujian akhir semester sesuai yang diharapkan. Permasalahan yang diangkat dalam penelitian ini adalah keterlibatan mahasiswa terhadap tutorial online yang disediakan UT dikaitkan dengan prestasi mahasiswa dalam ujian akhir semester (UAS). Objek penelitian adalah mahasiswa D2 Perpustakaan pada masa ujian 2014.1 untuk tiga mata kuliah yaitu PUST2251-Pengolahan Bahan Nonbuku, PUST2254-Promosi Jasa Perpustakaan, dan PUST2256-Kerjasama dan Jaringan Perpustakaan. Tujuan penelitian ini adalah untuk, mencari informasi tentang aksesibilitas mahasiswa dalam melakukan tuton, menganalisis hubungan aksesibilitas terhadap tuton dengan evaluasi belajar (ujian akhir semester). Metodologi yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif kuantitatif, yaitu dengan menganalisis jumlah akses/kegiatan mahasiswa terhadap pelaksanaan tuton dan hasil UAS mahasiswa yang mengikuti tutorial online pada masa registrasi 2014.1. Hasil penelitian menunjukkan bahwa secara mayoritas total akses tuton terhadap nilai UAS tidak berkaitan. Tingkat partisipasi mahasiswa terhadap tuton sangat bervariatif, dari tingkat yang paling rendah di bawah 20 kali sampai 300 kali. Tingkat keterlibatan mahasiswa dari ketiga mata kuliah adalah sama.