Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Two Stay Two Stray Terhadap Hasil Belajar

Main Authors: Wahyuni, Yayuk Sri, Rochmiyati, Rochmiyati, Loliyana, Loliyana
Format: Article info application/pdf eJournal
Bahasa: ind
Terbitan: Jurnal Pedagogi , 2018
Online Access: http://jurnal.fkip.unila.ac.id/index.php/pgsd/article/view/15223
http://jurnal.fkip.unila.ac.id/index.php/pgsd/article/view/15223/pdf
http://jurnal.fkip.unila.ac.id/index.php/pgsd/article/downloadSuppFile/15223/2397
Daftar Isi:
  • The problem of this study was low learning outcomes of students learning in SD Negeri 2 Labuhan Ratu. The purpose of this study was to find out the effect of learning model Two Stay Two Stray toward the outcomes of students’ learning on integrated learning. This study was experiment design with quasi experiment as the method. The design of this study used nonequivalent control group design. This study used purposive sampling technique. The subject of this study was all of the students in grade IV A and IV B, there were 65 students. Multiple choice test and observation sheet were use as the instruments for data collecting technique. The result of data analysis showed that 63,89% of students’ score influenced by two stay two stray learning model. Besides, 36,11% influenced by other variables that out of this study. It can be concluded that two stay two stray learning model has influenced on the result of students’ learning on thematic learning. Masalah penelitian ini adalah masih rendahnya hasil belajar peserta didik di SD N 2 Labuhan Ratu. Tujuan penelitian untuk mengetahui pengaruh model pembelajaran kooperatif tipe Two Stay Two Stray terhadap hasil belajar peserta didik pada pembelajaran terpadu. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian eksperimen dengan metode quasi experiment. Desain penelitian yang digunakan yaitu nonequivalent control group design. Penelitian menggunakan purposive sampling, dengan subjek penelitian semua peserta didik kelas IV A dan IV B, sebanyak 65 peserta didik. Metode pengumpulan data menggunakan instrument tes hasil belajar dan lembar observasi aktivitas peserta didik. Hasil analisis data diperoleh 63,89% dipengaruhi oleh model pembelajaran kooperatif tipe Two Stay Two Stray sedangkan 36,11% dipengaruhi variabel lain yang tidak diteliti. Sehingga dapat disimpulka bahwa model pembelajaran kooperatif tipe Two Stay Two Stray berpengaruh terhadap hasil belajar tematik terpadu peserta didik.