Metode Pembelajaran Kooperatif Mempersiapkan Mahasiswa Teknik Kimia Memasuki Dunia Kerja

Main Authors: Lie, Hwa, Riadi, Lieke, Edrika, Ivonne
Format: Article PeerReviewed application/pdf
Terbitan: ITENAS Bandung , 2007
Subjects:
Online Access: http://repository.ubaya.ac.id/3462/1/Metode%20Pembelajaran_Abstract_2007.pdf
http://repository.ubaya.ac.id/3462/
ctrlnum 3462
fullrecord <?xml version="1.0"?> <dc schemaLocation="http://www.openarchives.org/OAI/2.0/oai_dc/ http://www.openarchives.org/OAI/2.0/oai_dc.xsd"><title>Metode Pembelajaran Kooperatif Mempersiapkan Mahasiswa Teknik Kimia Memasuki Dunia Kerja</title><creator>Lie, Hwa</creator><creator>Riadi, Lieke</creator><creator>Edrika, Ivonne </creator><subject>L Education (General)</subject><description>Tingginya tuntutan profesionalisme dunia kerja akan lulusan perguruan tinggi yang memiliki ketrampilan berkolaborasi dan berkomunikasi yang efektif merupakan kebutuhan yang sangat mendesak. Lulusan yang memiliki karakter yang baik dan dapat bekerjasama diharapkan mampu&#xD; menyelesaikan masalah penanganan masalah sumber daya manusia di Indonesia. Pembelajaran&#xD; tidak hanya dipusatkan pada pemberian materi ajar yang sangat padat namun juga perlu&#xD; memperhatikan penanaman nilai-nilai dan pembentukan karakter mahasiswanya. Berdasarkan&#xD; penerapan metode pembelajaran kooperatif pada beberapa mata kuliah di teknik kimia&#xD; Universitas Surabaya, metode ini mampu meningkatkan partisipasi mahasiswa dalam kelas serta&#xD; meningkatkan ketrampilan kerjasama mereka. Tahapan persiapan, proses interaksi di kelas serta&#xD; tahapan evaluasi pembelajaran ini dilakukan secara kontinyu pada awal, pertengahan maupun&#xD; akhir semester. Beberapa data hasil capaian dan dinamika kelompok dalam pembelajaran mata&#xD; kuliah Teknik Reaksi Kimia I akan ditampilkan dalam makalah ini.&#xD; Pemanduan dalam kelas kooperatif berbeda dengan memandu diskusi dalam kelas reguler.&#xD; Dalam kelas reguler, mahasiswa bekerjasama dalam kelompok untuk menyelesaikan tugas-tugas&#xD; yang diberikan oleh dosen. Dalam kelas kooperatif, mahasiswa bekerja dalam satu tim selama&#xD; satu semester untuk mencapai target nilai yang telah direncanakan pada awal semester.&#xD; Prosentase pencapaian target nilai individu maupun tim merupakan salah satu tolok ukur&#xD; keberhasilan mahasiswa dalam mengembangkan nilai-nilai kerjasama. Implementasi metode&#xD; pembelajaran kooperatif pada mata kuliah TRK-1 pada semester gasal 2005-2006 ini diperoleh&#xD; capaian target nilai UTS dan UAS tim berturut-turut 13% dan 100%, sedangkan capaian nilai&#xD; target UTS dan UAS individu adalah 13% dan 63%.</description><publisher>ITENAS Bandung</publisher><date>2007-08</date><type>Journal:Article</type><type>PeerReview:PeerReviewed</type><type>File:application/pdf</type><identifier>http://repository.ubaya.ac.id/3462/1/Metode%20Pembelajaran_Abstract_2007.pdf</identifier><identifier> Lie, Hwa and Riadi, Lieke and Edrika, Ivonne (2007) Metode Pembelajaran Kooperatif Mempersiapkan Mahasiswa Teknik Kimia Memasuki Dunia Kerja. Prosiding Seminar Tjipto Utomo, 5. ISSN 1693&#x2010;1750 </identifier><relation>http://repository.ubaya.ac.id/3462/</relation><recordID>3462</recordID></dc>
format Journal:Article
Journal
PeerReview:PeerReviewed
PeerReview
File:application/pdf
File
author Lie, Hwa
Riadi, Lieke
Edrika, Ivonne
title Metode Pembelajaran Kooperatif Mempersiapkan Mahasiswa Teknik Kimia Memasuki Dunia Kerja
publisher ITENAS Bandung
publishDate 2007
topic L Education (General)
url http://repository.ubaya.ac.id/3462/1/Metode%20Pembelajaran_Abstract_2007.pdf
http://repository.ubaya.ac.id/3462/
contents Tingginya tuntutan profesionalisme dunia kerja akan lulusan perguruan tinggi yang memiliki ketrampilan berkolaborasi dan berkomunikasi yang efektif merupakan kebutuhan yang sangat mendesak. Lulusan yang memiliki karakter yang baik dan dapat bekerjasama diharapkan mampu menyelesaikan masalah penanganan masalah sumber daya manusia di Indonesia. Pembelajaran tidak hanya dipusatkan pada pemberian materi ajar yang sangat padat namun juga perlu memperhatikan penanaman nilai-nilai dan pembentukan karakter mahasiswanya. Berdasarkan penerapan metode pembelajaran kooperatif pada beberapa mata kuliah di teknik kimia Universitas Surabaya, metode ini mampu meningkatkan partisipasi mahasiswa dalam kelas serta meningkatkan ketrampilan kerjasama mereka. Tahapan persiapan, proses interaksi di kelas serta tahapan evaluasi pembelajaran ini dilakukan secara kontinyu pada awal, pertengahan maupun akhir semester. Beberapa data hasil capaian dan dinamika kelompok dalam pembelajaran mata kuliah Teknik Reaksi Kimia I akan ditampilkan dalam makalah ini. Pemanduan dalam kelas kooperatif berbeda dengan memandu diskusi dalam kelas reguler. Dalam kelas reguler, mahasiswa bekerjasama dalam kelompok untuk menyelesaikan tugas-tugas yang diberikan oleh dosen. Dalam kelas kooperatif, mahasiswa bekerja dalam satu tim selama satu semester untuk mencapai target nilai yang telah direncanakan pada awal semester. Prosentase pencapaian target nilai individu maupun tim merupakan salah satu tolok ukur keberhasilan mahasiswa dalam mengembangkan nilai-nilai kerjasama. Implementasi metode pembelajaran kooperatif pada mata kuliah TRK-1 pada semester gasal 2005-2006 ini diperoleh capaian target nilai UTS dan UAS tim berturut-turut 13% dan 100%, sedangkan capaian nilai target UTS dan UAS individu adalah 13% dan 63%.
id IOS2668.3462
institution Universitas Surabaya
institution_id 283
institution_type library:university
library
library Perpustakaan Universitas Surabaya
library_id 317
collection Repositori Universitas Surabaya
repository_id 2668
subject_area Administrasi Negara dan Militer
Akuntansi
Biologi
city KOTA SURABAYA
province JAWA TIMUR
repoId IOS2668
first_indexed 2016-10-05T05:39:05Z
last_indexed 2016-10-05T05:39:05Z
recordtype dc
_version_ 1675776823796957184
score 17.610363