IDENTIFIKASI BAKTERI ANAEROB PADA SALURAN AKAR GIGI DENGAN PERIODONTITIS APIKALIS KRONIS

Main Authors: ANDI MUHAMMAD ARIF, MED. DENT. REHATTA YONGKI
Format: Book
Bahasa: ind
Terbitan: FKG UNHAS , 2013
Subjects:
Online Access: http://ucs.sulsellib.net//index.php?p=show_detail&id=178614
Daftar Isi:
  • kelainan periapikal merupakan penyakit gigi yang sering ditemukan pada pasien di rumah sakit gigi dan mulut di seluruh Indonesia. Salah satu kelainan periapikal yang sering diderita oleh pasien adalah periodontitis apikalis kronis.Periodontitis apikalis kronis adalah inflamasi pada jaringan periodontal yang disebabkan oleh bakteri dari saluran akar gigi nekronis.
  • XI,44hlm.