PENGARUH PERUBAHAN JUMLAH WAJIB PAJAK BADAN DAN KEPATUHAN WAJIB PAJAK BADAN TERHADAP PERUBAHAN PENERIMAAN PAJAK PENGHASILAN BADAN PADA KANTOR PELAYANAN PAJAK DI LINGKUNGAN KANTOR WILAYAH DIREKTORAT JENDERAL PAJAK JAWA BARAT I TAHUN 2009 s/d 2012

Main Author: Meivy Meghawati Putri
Format: Bachelors
Terbitan: Universitas Telkom, S1 Akuntansi , 2014
Subjects:
Online Access: https://openlibrary.telkomuniversity.ac.id/pustaka/31050/pengaruh-perubahan-jumlah-wajib-pajak-badan-dan-kepatuhan-wajib-pajak-badan-terhadap-perubahan-penerimaan-pajak-penghasilan-badan-pada-kantor-pelayanan-pajak-di-lingkungan-kantor-wilayah-direktorat-jenderal-pajak-jawa-barat-i-tahun-2009-s-d-2012.html
Daftar Isi:
  • Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis perubahan jumlah wajib pajak badan, kepatuhan wajib pajak bada terhadap perubahan penerimaan pajak penghasilan badan. Penelitian ini menggunakan populasi wajib pajak badan pada Kantor Pelayanan Pajak di lingkungan Kanwil Jawa Barat I tahun 2009-2012, dengan metode sampling jenuh teknik pengumpulan sampel bila semua anggota populasi digunakan sebagai sampel. Metode analisis dari penelitian ini menggunakan analisis regresi berganda. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data sekunder. Hasil penelitian menunjukkan bahwa secara simultan berpengaruh signifikan terhadap penerimaan pajak penghasilan. Secara parsial jumlah wajib pajak badan dan kepatuhan wajib pajak badan berpengaruh signifikan terhadap penerimaan pajak penghasilan badan.