PENGARUH PRIOR EXPERIENCE, VALUE CONSCIOUSNESS DAN BRAND IMAGE TERHADAP REPURCHASE INTENTION DENGAN MODERASI SALE PRONENESS
Main Author: | MOHAMMAD SULKIFLI, 041211233079 |
---|---|
Format: | Thesis NonPeerReviewed Book |
Bahasa: | ind |
Terbitan: |
, 2018
|
Subjects: | |
Online Access: |
http://repository.unair.ac.id/70074/1/B.%2083-18%20Sul%20p%20ABSTRAK.pdf http://repository.unair.ac.id/70074/2/B.%2083-18%20Sul%20p.pdf http://repository.unair.ac.id/70074/ http://lib.unair.ac.id |
Daftar Isi:
- Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh value consciousness, prior experience dan brand image terhadap repurchase intention yang dimoderasi oleh sale proneness dengan studi kasus jasa transportasi online Uber. Responden pada penelitian ini adalah pria dan wanita di seluruh Indonesia yang pernah menggunakan jasa transportasi online Uber. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif yang menguji beberapa hipotesis dengan menggunakan analisis SEM (Structural Equation Modelling). Penelitian ini menggunakan data primer dengan menyebar kuisioner pada jangka waktu yang ditentukan yang disebarkan secara online. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa tidak terdapat pengaruh signifikan variabel Prior Experience terhadap variabel Brand Image akan tetapi terdapat pengaruh positif dan signifikan variabel Prior Experience terhadap variabel Value Consciouesnes dan terdapat pengaruh positif dan signifikan variabel Brand Image terhadap variabel Repurchase Intention. Serta pengaruh positif dan signifikan variabel hasil interaksi antara Brand Image dan Sale proneness terhadap variabel Repurchase Intention.