Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Ekspor Tuna Kaleng Ke Jepang

Main Author: Mutiara
Format: Bachelors
Terbitan: Fakultas Sains dan Teknologi UIN Syarif Hidayatullah
Subjects:
Online Access: http://tulis.uinjkt.ac.id/file?file=digital/2016-11/76326-MUTIARA-FST.pdf
Daftar Isi:
  • Ikan tuna merupakan salah satu komoditi perikanan Indonesia yang bernilai ekonomi tinggi. Komoditi ini turut menjadi penyumbang terhadap PDB dari subsektor perikanan karena termasuk dalam komoditas utama. Indonesia merupakan negara penghasil ikan tuna kedua terbesar setelah Thailand di kawasan ASEAN. Sebagian besar dari produksi ikan tuna Indonesia untuk di ekspor utamanya ke Jepang. Ikan tuna yang di ekspor adalah ikan tuna segar, beku dan ikan tuna kaleng. Selama tahun 2009-2013 tuna kaleng Indonesia yang diekspor ke Jepang cenderung mengalami penurunan sedangkan kompetitornya seperti Thailand, Filiphina, dan China cenderung mengalami kenaikan. Oleh sebab itu, penulis mengambil judul penelitian: ?Analisis Faktor-faktor yang Mempengaruhi Ekspor Tuna Kaleng ke Jepang?. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perkembangan ekspor tuna kaleng Indonesia ke Jepang pada kurun tahun 2000 hingga tahun 2013 dan mengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi ekspor tuna kaleng Indonesia ke Jepang.