Analisis Framing Pemberitaan Foto Pre Weding pada Media Online Detik.Com dan Kompas.Com

Main Author: Nur Aisya Wulandari
Other Authors: Sunandar
Format: Bachelors
Bahasa: in
Subjects:
Online Access: http://repository.uinjkt.ac.id/dspace/handle/123456789/26285
ctrlnum 123456789-26285
fullrecord <?xml version="1.0"?> <dc schemaLocation="http://www.openarchives.org/OAI/2.0/oai_dc/ http://www.openarchives.org/OAI/2.0/oai_dc.xsd"><title>Analisis Framing Pemberitaan Foto Pre Weding pada Media Online Detik.Com dan Kompas.Com</title><creator>Nur Aisya Wulandari</creator><contributor>Sunandar</contributor><subject>Framing, Detik.com, Kompas.com, pre wedding</subject><description>ix, 77 hal, 29,5 cm</description><description>ABSTRAK&#xD; NUR AISYA WULANDARI&#xD; Analisis Framing Terhadap Pemberitaan Foto Pre Wedding Pada Detik.com dan&#xD; Kompas.com&#xD; Belakangan ini banyak kita ketahui bahwa foto pre wedding sudah banyak&#xD; diperbincangkan. Terkait dengan berita isu pengharaman foto sebelum pernikahan&#xD; atau pre wedding menimbulkan banyak pro - kontra pada publik, karena tren fotografi&#xD; pre wedding berkembang sekitar akhir dekade ini karena kebutuhan para calon&#xD; pengantin untuk menampilkan foto diri mereka dan kepentingan mengabadikan&#xD; sebelum acara resepsi pernikahan dilaksanakan. Namun perkembangan ini kemudian&#xD; sempat menimbulkan polemik. Dan tentunya permasalahan pengharaman hukum foto&#xD; pre wedding oleh sebagian pendapat Ulama, yang menimbulkan pro &#x2013; kontra dalam&#xD; masyarakat.&#xD; Berdasarkan pernyataan diatas, maka rumusan masalah pada penelitian ini&#xD; adalah bagaimana bingkai pemberitaan larangan foto pre wedding dalam model&#xD; Robert N. Entman pada Detik.com? bagaimana bingkai pemberitaan larangan foto&#xD; pre wedding dalam model Robert N. Entman pada Kompas.com?&#xD; Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis framing model&#xD; Robert N. Entman. Teknik pengumpulan datanya adalah dengan melakukan observasi&#xD; teks yang terdapat dalam surat kabar online yaitu Detik.com dan Kompas.com dan&#xD; juga dokumentasi dengan mempelajari dokumen dan arsip yang isinya sesuai dengan&#xD; tujuan penelitian. Teori yang digunakan dalam penelitian ini adalah konstruksi sosial&#xD; media massa atas realitas sosial. Dimana fakta atau realitas adalah hasil konstruksi.&#xD; Berdasarkan hasil penelitian, dapat disimpulkan bahwa perbedaan bingkai&#xD; antara Detik.com dan Kompas.com dalam membingkai suatu berita. Terlihat jelas&#xD; pada bagaimana kedua media tersebut mengkonstruksi berita isu pengharaman foto&#xD; pre wedding yang menimbulkan pro - kontra. Pada Detik.com, media ini tidak&#xD; memihak manapun dan mencoba memberitakan dengan seimbang sesuai dengan apa&#xD; yang terjadi. Sedangkan Kompas.com lebih bersifat klarifikasi dengan berita yang di&#xD; tampilkan, dan kedua media online tersebut telah berhasil membuat opini publik&#xD; sesuai kehendak masing-masing media tersebut .</description><description>Sunandar</description>--&gt;<type>Thesis:Bachelors</type><identifier>http://repository.uinjkt.ac.id/dspace/handle/123456789/26285</identifier><language>in</language><recordID>123456789-26285</recordID></dc>
language in
format Thesis:Bachelors
Thesis
author Nur Aisya Wulandari
author2 Sunandar
title Analisis Framing Pemberitaan Foto Pre Weding pada Media Online Detik.Com dan Kompas.Com
topic Framing
Detik.com
Kompas.com
pre wedding
url http://repository.uinjkt.ac.id/dspace/handle/123456789/26285
contents ix, 77 hal, 29,5 cm
ABSTRAK NUR AISYA WULANDARI Analisis Framing Terhadap Pemberitaan Foto Pre Wedding Pada Detik.com dan Kompas.com Belakangan ini banyak kita ketahui bahwa foto pre wedding sudah banyak diperbincangkan. Terkait dengan berita isu pengharaman foto sebelum pernikahan atau pre wedding menimbulkan banyak pro - kontra pada publik, karena tren fotografi pre wedding berkembang sekitar akhir dekade ini karena kebutuhan para calon pengantin untuk menampilkan foto diri mereka dan kepentingan mengabadikan sebelum acara resepsi pernikahan dilaksanakan. Namun perkembangan ini kemudian sempat menimbulkan polemik. Dan tentunya permasalahan pengharaman hukum foto pre wedding oleh sebagian pendapat Ulama, yang menimbulkan pro – kontra dalam masyarakat. Berdasarkan pernyataan diatas, maka rumusan masalah pada penelitian ini adalah bagaimana bingkai pemberitaan larangan foto pre wedding dalam model Robert N. Entman pada Detik.com? bagaimana bingkai pemberitaan larangan foto pre wedding dalam model Robert N. Entman pada Kompas.com? Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis framing model Robert N. Entman. Teknik pengumpulan datanya adalah dengan melakukan observasi teks yang terdapat dalam surat kabar online yaitu Detik.com dan Kompas.com dan juga dokumentasi dengan mempelajari dokumen dan arsip yang isinya sesuai dengan tujuan penelitian. Teori yang digunakan dalam penelitian ini adalah konstruksi sosial media massa atas realitas sosial. Dimana fakta atau realitas adalah hasil konstruksi. Berdasarkan hasil penelitian, dapat disimpulkan bahwa perbedaan bingkai antara Detik.com dan Kompas.com dalam membingkai suatu berita. Terlihat jelas pada bagaimana kedua media tersebut mengkonstruksi berita isu pengharaman foto pre wedding yang menimbulkan pro - kontra. Pada Detik.com, media ini tidak memihak manapun dan mencoba memberitakan dengan seimbang sesuai dengan apa yang terjadi. Sedangkan Kompas.com lebih bersifat klarifikasi dengan berita yang di tampilkan, dan kedua media online tersebut telah berhasil membuat opini publik sesuai kehendak masing-masing media tersebut .
Sunandar
id IOS3796.123456789-26285
institution UIN Syarif Hidayatullah Jakarta
affiliation onesearch.perpusnas.go.id
ptki.onesearch.id
institution_id 394
institution_type library:university
library
library Perpustakaan UIN Syarif Hidayatullah Jakarta
library_id 459
collection Institutional Repository UIN Syarif Hidayatullah Jakarta
repository_id 3796
subject_area Islam/Agama Islam
Scientist/Ahli Sains, Ilmuwan
Islam and Social Sciences/Islam dan Ilmu-ilmu Sosial
city KOTA TANGERANG SELATAN
province BANTEN
shared_to_ipusnas_str 1
repoId IOS3796
first_indexed 2017-04-17T02:04:09Z
last_indexed 2021-03-24T20:52:29Z
recordtype dc
_version_ 1749077288888041472
score 17.205004