PENGARUH DYNAMIC STRETCHING DAN DEPTH JUMP TERHADAP PENINGKATAN POWER PEMAIN VOLI

Main Author: Munawaroh, Septiana
Format: Thesis NonPeerReviewed Book
Bahasa: eng
Terbitan: , 2017
Subjects:
Online Access: http://opac.unisayogya.ac.id/2227/1/NASKAH%20PUBLIKASI%20SEP.pdf
http://opac.unisayogya.ac.id/2227/
http://lib.unisayogya.ac.id
ctrlnum 2227
fullrecord <?xml version="1.0"?> <dc schemaLocation="http://www.openarchives.org/OAI/2.0/oai_dc/ http://www.openarchives.org/OAI/2.0/oai_dc.xsd"><relation>http://opac.unisayogya.ac.id/2227/</relation><title>PENGARUH DYNAMIC STRETCHING DAN&#xD; DEPTH JUMP TERHADAP PENINGKATAN POWER PEMAIN VOLI</title><creator>Munawaroh, Septiana</creator><subject>RC1200 Sports Medicine</subject><description>Latar belakang : Lemahnya power otot tungkai pemain voli di klub bola voli Pervas Sleman dikarenakan kurangnya pembinaan fisik dan tehnik dasar pada permainan bola voli. Selain itu klub bola voli Pervas masih belum bisa menunjukkan prestasi yang bagus. Sehingga pemain voli dapat meningkatkan prestasi yaitu dengan dynamic stretching dan depth jump. Tujuan : Untuk mengetahui pengaruh dynamic stretching dan depth jump terhadap peningkatan power pemain voli. Metode : Metode penelitian ini adalah eksperimen, rancangan penelitian menggunakan rancangan Group One Pre test-Post test design. Tehnik pengambilan sampel dengan purposive sampling didapat 10 sampel dan diberikan latihan dynamic stretching dan depth jump selama 4 minggu dengan frekuensi latihan 2 kali dalam satu minggu. Uji normalitas data menggunakan uji shapiro wilk-test. Pengukuran power otot tungkai dilakukan dengan vertical jump test. Hasil : Uji paired sample t-test nilai p=0,000 (p&lt;0,05) terdapat hasil pengaruh latihan dynamic stretching dan depth jump terhadap peningkatan power otot tungkai. Simpulan : Terdapat pengaruh latihan dynamic stretching pada depth jump terhadap peningkatan power otot tungkai pada atlet cabang olahraga voli di klub Pervas Sleman. Saran : Peneliti selanjutnya diharapkan dapat dilaksanakan dengan jumlah sampel yang lebih banyak dan tidak melaksanakan penelitian di bulan puasa dan dengan jangka waktu yang lebih panjang.</description><date>2017-01-04</date><type>Thesis:Thesis</type><type>PeerReview:NonPeerReviewed</type><type>Book:Book</type><language>eng</language><identifier>http://opac.unisayogya.ac.id/2227/1/NASKAH%20PUBLIKASI%20SEP.pdf</identifier><identifier> Munawaroh, Septiana (2017) PENGARUH DYNAMIC STRETCHING DAN DEPTH JUMP TERHADAP PENINGKATAN POWER PEMAIN VOLI. Skripsi thesis, Universitas 'Aisyiyah Yogyakarta. </identifier><relation>http://lib.unisayogya.ac.id</relation><recordID>2227</recordID></dc>
language eng
format Thesis:Thesis
Thesis
PeerReview:NonPeerReviewed
PeerReview
Book:Book
Book
author Munawaroh, Septiana
title PENGARUH DYNAMIC STRETCHING DAN DEPTH JUMP TERHADAP PENINGKATAN POWER PEMAIN VOLI
publishDate 2017
topic RC1200 Sports Medicine
url http://opac.unisayogya.ac.id/2227/1/NASKAH%20PUBLIKASI%20SEP.pdf
http://opac.unisayogya.ac.id/2227/
http://lib.unisayogya.ac.id
contents Latar belakang : Lemahnya power otot tungkai pemain voli di klub bola voli Pervas Sleman dikarenakan kurangnya pembinaan fisik dan tehnik dasar pada permainan bola voli. Selain itu klub bola voli Pervas masih belum bisa menunjukkan prestasi yang bagus. Sehingga pemain voli dapat meningkatkan prestasi yaitu dengan dynamic stretching dan depth jump. Tujuan : Untuk mengetahui pengaruh dynamic stretching dan depth jump terhadap peningkatan power pemain voli. Metode : Metode penelitian ini adalah eksperimen, rancangan penelitian menggunakan rancangan Group One Pre test-Post test design. Tehnik pengambilan sampel dengan purposive sampling didapat 10 sampel dan diberikan latihan dynamic stretching dan depth jump selama 4 minggu dengan frekuensi latihan 2 kali dalam satu minggu. Uji normalitas data menggunakan uji shapiro wilk-test. Pengukuran power otot tungkai dilakukan dengan vertical jump test. Hasil : Uji paired sample t-test nilai p=0,000 (p<0,05) terdapat hasil pengaruh latihan dynamic stretching dan depth jump terhadap peningkatan power otot tungkai. Simpulan : Terdapat pengaruh latihan dynamic stretching pada depth jump terhadap peningkatan power otot tungkai pada atlet cabang olahraga voli di klub Pervas Sleman. Saran : Peneliti selanjutnya diharapkan dapat dilaksanakan dengan jumlah sampel yang lebih banyak dan tidak melaksanakan penelitian di bulan puasa dan dengan jangka waktu yang lebih panjang.
id IOS3884.2227
institution Perpustakaan Universitas 'Aisyiyah Yogyakarta
institution_id 843
institution_type library:university
library
library PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS 'AISYIYAH YOGYAKARTA
library_id 813
collection Digital Library UNISA Yogyakarta
repository_id 3884
subject_area Obstetric, Midwifery/Obstetri, Ilmu Kandungan, Ilmu Kebidanan
Public Healt Nursing/Keperawatan Publik
Medical Service Management/Manajemen Layanan Kesehatan
Accounting/Akuntansi
city SLEMAN
province DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA
repoId IOS3884
first_indexed 2017-01-25T04:14:58Z
last_indexed 2017-01-25T09:07:52Z
recordtype dc
_version_ 1686058215216775168
score 17.60897