KAJIAN PERAN PEREMPUAN DALAM USAHATANI SAYURAN YANG BERLANDASKAN ZERO WASTE DI KECAMATAN BISSAPPU KABUPATEN BANTAENG

Main Authors: Syarif, Asriyanti; Program Studi Agribisnis Universitas Muhammadiyah Makassar, Zainuddin, Mutmainnah; Program Studi Kehutanan Universitas Muhammadiyah Makassar
Other Authors: kelompok wanita tani
Format: Article info application/pdf Journal
Bahasa: ind
Terbitan: Fapetrik-UMPAR , 2017
Subjects:
Online Access: http://www.jurnalpertanianumpar.com/index.php/jgt/article/view/232
http://www.jurnalpertanianumpar.com/index.php/jgt/article/view/232/pdf_9
ctrlnum article-232
fullrecord <?xml version="1.0"?> <dc schemaLocation="http://www.openarchives.org/OAI/2.0/oai_dc/ http://www.openarchives.org/OAI/2.0/oai_dc.xsd"><title lang="id-ID">KAJIAN PERAN PEREMPUAN DALAM USAHATANI SAYURAN YANG BERLANDASKAN ZERO WASTE DI KECAMATAN BISSAPPU KABUPATEN BANTAENG</title><creator>Syarif, Asriyanti; Program Studi Agribisnis Universitas Muhammadiyah Makassar</creator><creator>Zainuddin, Mutmainnah; Program Studi Kehutanan Universitas Muhammadiyah Makassar</creator><subject lang="id-ID">sosial ekonomi pertanian (agribisnis)</subject><subject lang="id-ID">perempuan tani; sayuran; zero waste.</subject><description lang="id-ID">Penelitian ini untuk mengetahui peran wanita tani dalam&#xA0; pengembangan&#xA0; usahatani sayuran&#xA0; dan pemanfaatan limbah pertanian, menganalisis curahan waktu kerja wanita tani dalam pengembangan usahatani sayuran, menganalisis pendapatan usahatani sayuran&#xA0; dan kontribusinya&#xA0; bagi peningkatan pendapatan keluarga, Selain itu mengetahui nilai tambah yang diperoleh perempuan tani dalam pengolahan limbah pertanian. Penelitian dilaksanakan di Kecamatan Bissapu Kabupaten Bantaeng, dengan sampel 30 orang perempuan tani yang melakukan usahatani sayuran dan melakukan pengolahan limbah pertanian. Pendapatan perempuan tani, curahan waktu, kontribusi perempuan tani dalam peningkatan pendapatan keluarga, dan nilai tambah dari pengolahan limbah pertanian sebagai salah satu konsep dalam zero waste. Hasil penelitian menunjukkan peran perempuan tani mengalami pergeseran dan meluas. Selain menjadi juru tani, bertindak dalam pengambilan keputusan, manajer usahatani serta mengelolah limbah pertanian yang memberikan nilai tambah. Curahan waktu yang dibutuhkan berkisar 2.5 jam/hari dengan melakukan pengolahan lahan, pemeliharaan, dan panen selama kurun waktu 2 bulan (1 musim tanam). Pendapatan usahatani sayuran Rp.244.483,97/bulan dan memberi kontribusi bagi pendapatan keluarga sebesar Rp. 7.03 %. Nilai tambah yang diperoleh dari pengolahan tongkol jagung yang merupakan limbah pertanian sebesar Rp. 7.000/kg,-dengan rasio nilai tambah 35 % untuk 1 kg tongkol jagung yang diolah menjadi media tanam.</description><publisher lang="en-US">Fapetrik-UMPAR</publisher><contributor lang="id-ID">kelompok wanita tani</contributor><date>2017-08-13</date><type>Journal:Article</type><type>Other:info:eu-repo/semantics/publishedVersion</type><type>Other:</type><type>File:application/pdf</type><identifier>http://www.jurnalpertanianumpar.com/index.php/jgt/article/view/232</identifier><identifier>10.31850/jgt.v6i2.232</identifier><source lang="en-US">JURNAL GALUNG TROPIKA; Vol 6, No 2 (2017); 114-123</source><source lang="id-ID">JURNAL GALUNG TROPIKA; Vol 6, No 2 (2017); 114-123</source><source>2407-6279</source><source>2302-4178</source><source>10.31850/jgt.v6i2</source><language>ind</language><relation>http://www.jurnalpertanianumpar.com/index.php/jgt/article/view/232/pdf_9</relation><rights lang="en-US">Copyright (c) 2017 JURNAL GALUNG TROPIKA</rights><recordID>article-232</recordID></dc>
language ind
format Journal:Article
Journal
Other:info:eu-repo/semantics/publishedVersion
Other
Other:
File:application/pdf
File
Journal:Journal
author Syarif, Asriyanti; Program Studi Agribisnis Universitas Muhammadiyah Makassar
Zainuddin, Mutmainnah; Program Studi Kehutanan Universitas Muhammadiyah Makassar
author2 kelompok wanita tani
title KAJIAN PERAN PEREMPUAN DALAM USAHATANI SAYURAN YANG BERLANDASKAN ZERO WASTE DI KECAMATAN BISSAPPU KABUPATEN BANTAENG
publisher Fapetrik-UMPAR
publishDate 2017
topic sosial ekonomi pertanian (agribisnis)
perempuan tani
sayuran
zero waste
url http://www.jurnalpertanianumpar.com/index.php/jgt/article/view/232
http://www.jurnalpertanianumpar.com/index.php/jgt/article/view/232/pdf_9
contents Penelitian ini untuk mengetahui peran wanita tani dalam pengembangan usahatani sayuran dan pemanfaatan limbah pertanian, menganalisis curahan waktu kerja wanita tani dalam pengembangan usahatani sayuran, menganalisis pendapatan usahatani sayuran dan kontribusinya bagi peningkatan pendapatan keluarga, Selain itu mengetahui nilai tambah yang diperoleh perempuan tani dalam pengolahan limbah pertanian. Penelitian dilaksanakan di Kecamatan Bissapu Kabupaten Bantaeng, dengan sampel 30 orang perempuan tani yang melakukan usahatani sayuran dan melakukan pengolahan limbah pertanian. Pendapatan perempuan tani, curahan waktu, kontribusi perempuan tani dalam peningkatan pendapatan keluarga, dan nilai tambah dari pengolahan limbah pertanian sebagai salah satu konsep dalam zero waste. Hasil penelitian menunjukkan peran perempuan tani mengalami pergeseran dan meluas. Selain menjadi juru tani, bertindak dalam pengambilan keputusan, manajer usahatani serta mengelolah limbah pertanian yang memberikan nilai tambah. Curahan waktu yang dibutuhkan berkisar 2.5 jam/hari dengan melakukan pengolahan lahan, pemeliharaan, dan panen selama kurun waktu 2 bulan (1 musim tanam). Pendapatan usahatani sayuran Rp.244.483,97/bulan dan memberi kontribusi bagi pendapatan keluarga sebesar Rp. 7.03 %. Nilai tambah yang diperoleh dari pengolahan tongkol jagung yang merupakan limbah pertanian sebesar Rp. 7.000/kg,-dengan rasio nilai tambah 35 % untuk 1 kg tongkol jagung yang diolah menjadi media tanam.
id IOS3971.article-232
institution Universitas Muhammadiyah Parepare
institution_id 900
institution_type library:university
library
library Perpustakaan Universitas Muhammadiyah Parepare
library_id 846
collection JURNAL GALUNG TROPIKA
repository_id 3971
city KOTA PARE PARE
province SULAWESI SELATAN
repoId IOS3971
first_indexed 2017-10-20T01:20:44Z
last_indexed 2019-05-06T23:06:32Z
recordtype dc
_version_ 1686072941996933120
score 17.607582