PENGEMBANGAN ALAT PENCETAK PIRING PELEPAH PINANG (Areca catechu L.) DENGAN MENGGUNAKAN METODE QUALITY FUNCTION DEPLOYMENT

Main Authors: Hafids, Sahrial, Yernisa, Yernisa
Format: Article info application/pdf Journal
Bahasa: ind
Terbitan: Fakultas Teknologi Pangan & Agroindustri (Fatepa) Universitas Mataram dan Perhimpunan Teknik Pertanian (PERTETA) , 2020
Online Access: http://jrpb.unram.ac.id/index.php/jrpb/article/view/185
http://jrpb.unram.ac.id/index.php/jrpb/article/view/185/144
ctrlnum article-185
fullrecord <?xml version="1.0"?> <dc schemaLocation="http://www.openarchives.org/OAI/2.0/oai_dc/ http://www.openarchives.org/OAI/2.0/oai_dc.xsd"><title lang="en-US">PENGEMBANGAN ALAT PENCETAK PIRING PELEPAH PINANG (Areca catechu L.) DENGAN MENGGUNAKAN METODE QUALITY FUNCTION DEPLOYMENT</title><title lang="id-ID">PENGEMBANGAN ALAT PENCETAK PIRING PELEPAH PINANG (Areca catechu L.) DENGAN MENGGUNAKAN METODE QUALITY FUNCTION DEPLOYMENT</title><creator>Hafids, Sahrial</creator><creator>Yernisa, Yernisa</creator><description lang="en-US">Peningkatan kesadaran akan dampak lingkungan yang terkait dengan produksi dan penggunaan piring plastik memunculkan gagasan untuk memproduksi piring ramah lingkungan dari bahan alami, seperti pelepah pinang (Areca catechu L.). Untuk membuat piring dari pelepah pinang dibutuhkan alat pencetak. Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan kualitas alat pencetak dengan menggunakan Metode QFD. Metode ini terdiri dari empat tahapan, yaitu: (1) Perencanaan Produk, (2) Perencanaan Teknik, (3) Perencanaan Proses, dan (4) Perencanaan Produksi. Berdasarkan hasil analisis kebutuhan pelanggan dihasilkan daftar lima prioritas kebutuhan pelanggan, yaitu: (1) tidak melelahkan, (2) tidak berkarat, (3) rangka kompak, kokoh dan stabil, (4) ergonomis, dan (5) cetakan yang dapat diganti. Terdapat lima karakteristik kualitas untuk memenuhi lima kebutuhan pelanggan, yaitu: (1) pengepres otomatis, (2) sasis ergonomis, (3) bahan cetakan tidak berkarat, (4) sasis kaku dan kuat, dan (5) desain minimalis. Oleh karena itu, dapat disimpulkan bahwa dengan menggunakan keempat fase Metode QFD alat pencetak piring dari pelepah pinang yang memenuhi kebutuhan pelanggan telah berhasil dikembangkan.</description><description lang="id-ID">Peningkatan kesadaran akan dampak lingkungan yang terkait dengan produksi dan penggunaan piring plastik memunculkan gagasan untuk memproduksi piring ramah lingkungan dari bahan alami, seperti pelepah pinang (Areca catechu L.). Untuk membuat piring dari pelepah pinang dibutuhkan alat pencetak. Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan kualitas alat pencetak dengan menggunakan Metode QFD. Metode ini terdiri dari empat tahapan, yaitu: (1) Perencanaan Produk, (2) Perencanaan Teknik, (3) Perencanaan Proses, dan (4) Perencanaan Produksi. Berdasarkan hasil analisis kebutuhan pelanggan dihasilkan daftar lima prioritas kebutuhan pelanggan, yaitu: (1) tidak melelahkan, (2) tidak berkarat, (3) rangka kompak, kokoh dan stabil, (4) ergonomis, dan (5) cetakan yang dapat diganti. Terdapat lima karakteristik kualitas untuk memenuhi lima kebutuhan pelanggan, yaitu: (1) pengepres otomatis, (2) sasis ergonomis, (3) bahan cetakan tidak berkarat, (4) sasis kaku dan kuat, dan (5) desain minimalis. Oleh karena itu, dapat disimpulkan bahwa dengan menggunakan keempat fase Metode QFD alat pencetak piring dari pelepah pinang yang memenuhi kebutuhan pelanggan telah berhasil dikembangkan.</description><publisher lang="en-US">Fakultas Teknologi Pangan &amp; Agroindustri (Fatepa) Universitas Mataram dan Perhimpunan Teknik Pertanian (PERTETA)</publisher><date>2020-09-28</date><type>Journal:Article</type><type>Other:info:eu-repo/semantics/publishedVersion</type><type>Journal:Article</type><type>File:application/pdf</type><identifier>http://jrpb.unram.ac.id/index.php/jrpb/article/view/185</identifier><identifier>10.29303/jrpb.v8i2.185</identifier><source lang="en-US">Jurnal Ilmiah Rekayasa Pertanian dan Biosistem; Vol 8 No 2 (2020): Jurnal Ilmiah Rekayasa Pertanian dan Biosistem; 236-243</source><source lang="id-ID">Jurnal Ilmiah Rekayasa Pertanian dan Biosistem; Vol 8 No 2 (2020): Jurnal Ilmiah Rekayasa Pertanian dan Biosistem; 236-243</source><source>2443-1354</source><source>2301-8119</source><source>10.29303/jrpb.v8i2</source><language>ind</language><relation>http://jrpb.unram.ac.id/index.php/jrpb/article/view/185/144</relation><rights lang="en-US">Copyright (c) 2020 Jurnal Ilmiah Rekayasa Pertanian dan Biosistem</rights><rights lang="en-US">http://creativecommons.org/licenses/by-sa/4.0</rights><recordID>article-185</recordID></dc>
language ind
format Journal:Article
Journal
Other:info:eu-repo/semantics/publishedVersion
Other
File:application/pdf
File
Journal:Journal
author Hafids, Sahrial
Yernisa, Yernisa
title PENGEMBANGAN ALAT PENCETAK PIRING PELEPAH PINANG (Areca catechu L.) DENGAN MENGGUNAKAN METODE QUALITY FUNCTION DEPLOYMENT
publisher Fakultas Teknologi Pangan & Agroindustri (Fatepa) Universitas Mataram dan Perhimpunan Teknik Pertanian (PERTETA)
publishDate 2020
url http://jrpb.unram.ac.id/index.php/jrpb/article/view/185
http://jrpb.unram.ac.id/index.php/jrpb/article/view/185/144
contents Peningkatan kesadaran akan dampak lingkungan yang terkait dengan produksi dan penggunaan piring plastik memunculkan gagasan untuk memproduksi piring ramah lingkungan dari bahan alami, seperti pelepah pinang (Areca catechu L.). Untuk membuat piring dari pelepah pinang dibutuhkan alat pencetak. Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan kualitas alat pencetak dengan menggunakan Metode QFD. Metode ini terdiri dari empat tahapan, yaitu: (1) Perencanaan Produk, (2) Perencanaan Teknik, (3) Perencanaan Proses, dan (4) Perencanaan Produksi. Berdasarkan hasil analisis kebutuhan pelanggan dihasilkan daftar lima prioritas kebutuhan pelanggan, yaitu: (1) tidak melelahkan, (2) tidak berkarat, (3) rangka kompak, kokoh dan stabil, (4) ergonomis, dan (5) cetakan yang dapat diganti. Terdapat lima karakteristik kualitas untuk memenuhi lima kebutuhan pelanggan, yaitu: (1) pengepres otomatis, (2) sasis ergonomis, (3) bahan cetakan tidak berkarat, (4) sasis kaku dan kuat, dan (5) desain minimalis. Oleh karena itu, dapat disimpulkan bahwa dengan menggunakan keempat fase Metode QFD alat pencetak piring dari pelepah pinang yang memenuhi kebutuhan pelanggan telah berhasil dikembangkan.
id IOS4657.article-185
institution Universitas Mataram
institution_id 133
institution_type library:university
library
library Jurnal Ilmiah Rekayasa Pertanian dan Biosistem
library_id 1149
collection Jurnal Ilmiah Rekayasa Pertanian dan Biosistem
repository_id 4657
subject_area Teknik Pertanian
Teknik Bioproses
Daya dalam bidang pertanian
Teknik Konservasi
city Mataram
province NUSA TENGGARA BARAT
shared_to_ipusnas_str 1
repoId IOS4657
first_indexed 2020-10-15T05:35:18Z
last_indexed 2020-12-15T14:17:49Z
recordtype dc
_version_ 1686154204880568320
score 17.206049