Pengaruh Bauran Pemasaran (7p) Terhadap Keputusan Pembelian Minuman Kopi Di Brain Coffee Surabaya Pada Masa Pandemi Covid-19

Main Authors: Yassar, Camelia Yostiano Al, Prof.Dr.Ir. Kliwon Hidayat,, MS., Fitrotul Laili,, SP., MP.
Format: Thesis NonPeerReviewed Book
Bahasa: eng
Terbitan: , 2022
Subjects:
Online Access: http://repository.ub.ac.id/id/eprint/196348/1/Camelia%20Yostiano%20Al%20Yassar.pdf
http://repository.ub.ac.id/id/eprint/196348/
ctrlnum 196348
fullrecord <?xml version="1.0"?> <dc schemaLocation="http://www.openarchives.org/OAI/2.0/oai_dc/ http://www.openarchives.org/OAI/2.0/oai_dc.xsd"><relation>http://repository.ub.ac.id/id/eprint/196348/</relation><title>Pengaruh Bauran Pemasaran (7p) Terhadap Keputusan&#xD; Pembelian Minuman Kopi Di Brain Coffee Surabaya Pada&#xD; Masa Pandemi Covid-19</title><creator>Yassar, Camelia Yostiano Al</creator><creator>Prof.Dr.Ir. Kliwon Hidayat,, MS.</creator><creator>Fitrotul Laili,, SP., MP.</creator><subject>338.1 Agriculture</subject><description>Bisnis yang sedang trend dan mengalami pertumbuhan pesat beberapa tahun&#xD; terakhir adalah usaha kedai kopi, hal ini ditunjukkan dengan adanya peningkatan&#xD; konsumsi kopi di Indonesia yang naik hingga 15.000 kg dari tahun 2017 ke tahun&#xD; 2021. Peningkatan konsumsi kopi di Indonesia disinyalir karena adanya perubahan&#xD; gaya hidup masyarakat yakni kebiasaan minum kopi dan nongkrong, sehingga&#xD; menyebabkan peningkatan kedai kopi di berbagai kota di Indonesia, termasuk kota&#xD; Surabaya. Brain Coffee adalah kedai kopi di daerah Surabaya Selatan yang&#xD; mengusung konsep japan minimalist. Adanya pandemi COVID-19, membuat Brain&#xD; Coffee mengalami dampak yang cukup signifikan, yaitu menutup cabang outletnya&#xD; serta adanya penurunan pengunjung sebesar 60% pada masa pandemi COVID-19&#xD; gelombang kedua. Selain itu, akibat pandemi COVID-19 juga membuat adanya&#xD; perubahan perilaku konsumen dalam melakukan keputusan pembelian kopi.&#xD; Keputusan pembelian tersebut dapat dipengaruhi oleh strategi pemasaran yang&#xD; diterapkan oleh kedai kopi, yang mana dapat menimbulkan respon konsumen&#xD; sehingga kedai kopi bisa melakukan evaluasi terhadap strategi bauran pemasaran&#xD; yang telah diterapkannya. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh&#xD; produk, harga, tempat, promosi, orang, bukti fisik, dan proses pada Brain Coffee&#xD; Surabaya terhadap keputusan pembelian minuman kopi pada masa pandemi COVID-&#xD; 19.&#xD; Pengambilan data responden dalam penelitian ini dilakukan pada bulan&#xD; Januari hingga Februari 2022. Penentuan sampel responden dilakukan dengan&#xD; menggunakan teknik purposive sampling atas beberapa pertimbangan tertentu dengan&#xD; jumlah sampel sebanyak 100 yang dihitung menggunakan rumus lemeshow. Teknik&#xD; pengumpulan data menggunakan angket melalui penyebaran kuesioner online&#xD; (Google Form), observasi, dan dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan&#xD; adalah analisis statistik deskriptif dan analisis SEM-PLS (Structural Equation&#xD; Modeling &#x2013; Partial Least Square) melalui software WarpPLS versi 7.0. Analisis&#xD; statistik deskriptif digunakan untuk mendeskripsikan karakteristik responden dan&#xD; hasil distribusi jawaban responden terkait variabel penelitian. Analisis data melalui&#xD; SEM-PLS digunakan untuk menguji pengaruh dan hubungan antar variabel dalam&#xD; penelitian.&#xD; Hasil penelitian menunjukkan bahwa tidak semua elemen bauran pemasaran&#xD; memiliki pengaruh yang signifikan terhadap keputusan pembelian minuman kopi di&#xD; brain coffee surabaya pada masa pandemi COVID-19. Variabel harga, promosi,&#xD; orang, dan bukti fisik memiliki pengaruh yang signifikan dan positif terhadap&#xD; keputusan pembelian, karena harga yang ditetapkan mampu dijangkau oleh pangsa&#xD; pasar Brain Coffee, kegiatan promosi yang dilakukan telah efektif dalam menjangkau&#xD; konsumen, pelayanan barista yang meninggalkan kesan yang baik di benak&#xD; konsumen, dan adanya fasilitas penunjang dan suasana kedai yang membuat nyaman&#xD; konsumen. Sementara itu variabel produk, lokasi, dan proses tidak memiliki pengaruh&#xD; yang signifikan terhadap keputusan pembelian, karena produk kopi yang tidak&#xD; memiliki ciri khas, kurangnya pengetahuan konsumen mengenai ragam varian&#xD; produk, lokasi yang tidak strategis dan sulit untuk dijangkau oleh konsumen, serta&#xD; lamanya waktu penyajian pesanan kepada konsumen.&#xD; Saran yang dapat diberikan kepada peneliti selanjutnya adalah diharapkan&#xD; dapat melakukan pengujian lebih lanjut dengan menambah atau mengganti variabel&#xD; lain seperti variabel payment, packaging, dan elemen e-marketing mix untuk&#xD; penelitian keputusan pembelian secara online, serta dapat melakukan penelitian&#xD; komparasi mengenai pengaruh bauran pemasaran terhadap keputusan pembelian pada&#xD; era COVID-19 dan pasca COVID-19. Saran yang dapat dipertimbangkan oleh pihak&#xD; Brain Coffee Surabaya adalah memperbaiki penerapan strategi yang ada pada&#xD; variabel produk, lokasi, dan proses agar sesuai dengan perilaku konsumen dalam&#xD; melakukan keputusan pembelian kopi di masa pandemi COVID-19, dengan&#xD; meningkatkan kualitas produk, memperluas lokasi dan lahan parkir kedai,&#xD; mempercepat waktu penyajian dengan menambah karyawan atau menggunakan&#xD; sistem nomor meja untuk memudahkan barista ketika mengantarkan pesanan, dan&#xD; menggunakan sosial media lain dalam kegiatan promosinya agar dapat menjangkau&#xD; pangsa pasar yang lebih besar.</description><date>2022-07-19</date><type>Thesis:Thesis</type><type>PeerReview:NonPeerReviewed</type><type>Book:Book</type><language>eng</language><identifier>http://repository.ub.ac.id/id/eprint/196348/1/Camelia%20Yostiano%20Al%20Yassar.pdf</identifier><identifier> Yassar, Camelia Yostiano Al and Prof.Dr.Ir. Kliwon Hidayat,, MS. and Fitrotul Laili,, SP., MP. (2022) Pengaruh Bauran Pemasaran (7p) Terhadap Keputusan Pembelian Minuman Kopi Di Brain Coffee Surabaya Pada Masa Pandemi Covid-19. Sarjana thesis, Universitas Brawijaya. </identifier><relation>0522040183</relation><identifier>0522040183</identifier><recordID>196348</recordID></dc>
language eng
format Thesis:Thesis
Thesis
PeerReview:NonPeerReviewed
PeerReview
Book:Book
Book
author Yassar, Camelia Yostiano Al
Prof.Dr.Ir. Kliwon Hidayat,, MS.
Fitrotul Laili,, SP., MP.
title Pengaruh Bauran Pemasaran (7p) Terhadap Keputusan Pembelian Minuman Kopi Di Brain Coffee Surabaya Pada Masa Pandemi Covid-19
publishDate 2022
isbn 9780522040180
topic 338.1 Agriculture
url http://repository.ub.ac.id/id/eprint/196348/1/Camelia%20Yostiano%20Al%20Yassar.pdf
http://repository.ub.ac.id/id/eprint/196348/
contents Bisnis yang sedang trend dan mengalami pertumbuhan pesat beberapa tahun terakhir adalah usaha kedai kopi, hal ini ditunjukkan dengan adanya peningkatan konsumsi kopi di Indonesia yang naik hingga 15.000 kg dari tahun 2017 ke tahun 2021. Peningkatan konsumsi kopi di Indonesia disinyalir karena adanya perubahan gaya hidup masyarakat yakni kebiasaan minum kopi dan nongkrong, sehingga menyebabkan peningkatan kedai kopi di berbagai kota di Indonesia, termasuk kota Surabaya. Brain Coffee adalah kedai kopi di daerah Surabaya Selatan yang mengusung konsep japan minimalist. Adanya pandemi COVID-19, membuat Brain Coffee mengalami dampak yang cukup signifikan, yaitu menutup cabang outletnya serta adanya penurunan pengunjung sebesar 60% pada masa pandemi COVID-19 gelombang kedua. Selain itu, akibat pandemi COVID-19 juga membuat adanya perubahan perilaku konsumen dalam melakukan keputusan pembelian kopi. Keputusan pembelian tersebut dapat dipengaruhi oleh strategi pemasaran yang diterapkan oleh kedai kopi, yang mana dapat menimbulkan respon konsumen sehingga kedai kopi bisa melakukan evaluasi terhadap strategi bauran pemasaran yang telah diterapkannya. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh produk, harga, tempat, promosi, orang, bukti fisik, dan proses pada Brain Coffee Surabaya terhadap keputusan pembelian minuman kopi pada masa pandemi COVID- 19. Pengambilan data responden dalam penelitian ini dilakukan pada bulan Januari hingga Februari 2022. Penentuan sampel responden dilakukan dengan menggunakan teknik purposive sampling atas beberapa pertimbangan tertentu dengan jumlah sampel sebanyak 100 yang dihitung menggunakan rumus lemeshow. Teknik pengumpulan data menggunakan angket melalui penyebaran kuesioner online (Google Form), observasi, dan dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis statistik deskriptif dan analisis SEM-PLS (Structural Equation Modeling – Partial Least Square) melalui software WarpPLS versi 7.0. Analisis statistik deskriptif digunakan untuk mendeskripsikan karakteristik responden dan hasil distribusi jawaban responden terkait variabel penelitian. Analisis data melalui SEM-PLS digunakan untuk menguji pengaruh dan hubungan antar variabel dalam penelitian. Hasil penelitian menunjukkan bahwa tidak semua elemen bauran pemasaran memiliki pengaruh yang signifikan terhadap keputusan pembelian minuman kopi di brain coffee surabaya pada masa pandemi COVID-19. Variabel harga, promosi, orang, dan bukti fisik memiliki pengaruh yang signifikan dan positif terhadap keputusan pembelian, karena harga yang ditetapkan mampu dijangkau oleh pangsa pasar Brain Coffee, kegiatan promosi yang dilakukan telah efektif dalam menjangkau konsumen, pelayanan barista yang meninggalkan kesan yang baik di benak konsumen, dan adanya fasilitas penunjang dan suasana kedai yang membuat nyaman konsumen. Sementara itu variabel produk, lokasi, dan proses tidak memiliki pengaruh yang signifikan terhadap keputusan pembelian, karena produk kopi yang tidak memiliki ciri khas, kurangnya pengetahuan konsumen mengenai ragam varian produk, lokasi yang tidak strategis dan sulit untuk dijangkau oleh konsumen, serta lamanya waktu penyajian pesanan kepada konsumen. Saran yang dapat diberikan kepada peneliti selanjutnya adalah diharapkan dapat melakukan pengujian lebih lanjut dengan menambah atau mengganti variabel lain seperti variabel payment, packaging, dan elemen e-marketing mix untuk penelitian keputusan pembelian secara online, serta dapat melakukan penelitian komparasi mengenai pengaruh bauran pemasaran terhadap keputusan pembelian pada era COVID-19 dan pasca COVID-19. Saran yang dapat dipertimbangkan oleh pihak Brain Coffee Surabaya adalah memperbaiki penerapan strategi yang ada pada variabel produk, lokasi, dan proses agar sesuai dengan perilaku konsumen dalam melakukan keputusan pembelian kopi di masa pandemi COVID-19, dengan meningkatkan kualitas produk, memperluas lokasi dan lahan parkir kedai, mempercepat waktu penyajian dengan menambah karyawan atau menggunakan sistem nomor meja untuk memudahkan barista ketika mengantarkan pesanan, dan menggunakan sosial media lain dalam kegiatan promosinya agar dapat menjangkau pangsa pasar yang lebih besar.
id IOS4666.196348
institution Universitas Brawijaya
affiliation mill.onesearch.id
fkp2tn.onesearch.id
institution_id 30
institution_type library:university
library
library Perpustakaan Universitas Brawijaya
library_id 480
collection Repository Universitas Brawijaya
repository_id 4666
subject_area Indonesian Language Collection/Kumpulan Karya Umum dalam Bahasa Indonesia*
city MALANG
province JAWA TIMUR
shared_to_ipusnas_str 1
repoId IOS4666
first_indexed 2022-12-06T07:28:19Z
last_indexed 2022-12-06T07:28:19Z
recordtype dc
_version_ 1751456447644827648
score 17.60987