Faktor-Faktor Yang Berpengaruh Terhadap Kunjungan Bayi Balita Ke Pusat Kesehatan Masyarakat Di Kelurahan Tarus Kecamatan Kupang Tengah Kabupaten Kupang Tahun 2014

Main Authors: Tabelak, Tirza Vivianri Isabela, Boimau, Serlyansie V.
Format: Article info application/pdf Journal
Bahasa: eng
Terbitan: Poltekkes Kemenkes Kupang , 2017
Online Access: http://jurnal.poltekeskupang.ac.id/index.php/infokes/article/view/147
http://jurnal.poltekeskupang.ac.id/index.php/infokes/article/view/147/144
Daftar Isi:
  • Background: Indicators related to child health are important indicators in determining the overall health status of the community, especially assessing the success of health services and development in the health sector. These indicators are infant mortality (IMR) and Under-five Mortality Rate (AKABA). The government has organized health services known as Maternal and Child Health Services. Tarus' Maternal and Child Health Services in 2011 saw 72.22 percent of infants under five who visited Maternal and Child Health Services. In 2012 the number of infant visits to Maternal and Child Health Services decreased by 69.3 percent (Health Center Health Profile, 2012) out of 3,695 toddlers in Tarus Maternal and Child Health Services work areas there were only 2,563 (69.3 percent) toddlers who use Maternal and Child Health Services every month. Research Objectives: To find out the factors that influence the visit of Toddler Babies to Maternal and Child Health Services in Tarus Village, Kupang Tengah District, Kupang Regency. Research Method: Type of descriptive research. A total of 32 respondents were parents of infants under five. The research instrument uses a questionnaire. Research Results: Knowledge factor 81.2 percent good. As many as 62.5 percents of mothers have children under five years old. Conclusion: Knowledge factors and the number of children do not directly affect the visit of infants to Maternal and Child Health Services. Other factors that influence our attitudes, behavior, the role of Maternal and Child Health Services cadres, community participation and lack of support or cooperation in participation from other sectors.
  • Latar Belakang: Indikator terkait dengan kesehatan anak menjadi indikator penting dalam menentukan derajat kesehatan masyarakat secara keseluruhan terutama menilai keberhasilan pelayanan kesehatan dan pembangunan di bidang kesehatan. Indikator tersebut adalah angka kematian bayi (AKB) dan Angka Kematian Balita (AKABA). Pemerintah telah menyelenggarakan pelyanan kesehatan yang dikenal dengan posyandu. Puskesmas Tarus jumlah bayi balita yang datang berkunjung keposyandu tahun 2011 72,22 persen. Tahun 2012 jumlah kunjungan bayi balita ke posyandu mengalami penurunan yaitu 69,3 persen (Profil Kesehatan Puskesmas, 2012) dari 3.695 balita yang ada diwilayah kerja Puskesmas Tarus hanya terdapat 2.563 (69,3 persen) balita yang memanfaatkan posyandu setiap bulannya. Tujuan Penelitian: Mengetahui faktor yang mempengaruhi kunjungan Bayi Balita ke Posyandudi Kelurahan Tarus Kecamatan Kupang Tengah Kabupaten Kupang. Metode Penelitian: Jenis penelitian deskriptif. Sampel berjumlah 32 responden yakni orang tua bayi balita. Instrumen penelitian menggunakan kuesioner. Hasil Penelitian: Faktor pengetahuan 81,2 persen baik. Sebesar 62,5 persen ibu memiliki anak usia bayi balita lebih dari 2 orang. Simpulan: Faktor pengetahuan dan jumlah anak tidak langsung mempengaruhi kunjungan bayi balita ke posyandu. Faktor-faktor lain yang mempengaruhi yakni sikap, perilaku, peran kader posyandu, partisipasi masyarakat serta kurangnya dukungan atau kerja sama partisipasi dari sektor lain.