ctrlnum 1982
fullrecord <?xml version="1.0"?> <dc schemaLocation="http://www.openarchives.org/OAI/2.0/oai_dc/ http://www.openarchives.org/OAI/2.0/oai_dc.xsd"><title>HUBUNGAN POLA ASUH DOMINAN DENGAN PERKEMBANGAN ANAK PRASEKOLAH DI TK AL-HIKMAH BANDUNG&#xD; </title><creator>Penulis : Silvi Ariesta Junaedi&#xD; Pembimbing : Dra.Hj.Sri Kusmiati SKp.,MKes.&#xD; Ketua Penguji : Haris Sofyana SKep.,Ners.,MKep.&#xD; Anggota Penguji : Hj.Sri Ramdaniati SKep.,Ners.,MKep.</creator><subject>Perkembangan anak</subject><description>Gangguan perkembangan anak di Indonesia masih tergolong tinggi (35,7%) dibandingkan dengan standar WHO (World Health Organizatio) karena masih diatas 30%. Salah satu yang mempengaruhi perkembangan anak tergantung dari pola asuh yang diberikan orang tua terhadap anaknya. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah ada hubungan antara pola asuh dominan terhadap perkembangan anak prasekolah. Desain penelitian yang digunakan observasi korelasional, berupa penelitian kuantitatif menggunakan pendekatan Cross Sectional. Populasi pada penelitian ini adalah seluruh siswa di TK Al-Hikmah Bandung, pengambilan sampel menggunakan teknik Purposive Sampling sebanyak 66 orang. Data diolah dengan mencari distribusi frekuensi dan analisa bivariat menggunakan Chi Square. Hasil penelitian menunjukkan pValue (0,004) yang berarti Ha diterima atau adanya hubungan pola asuh orangtua dengan perkembangan anak prasekolah. Rekomendasi &#xD; kepada Kepala Sekolah dan Guru TK Al-Hikmah diharapkan dapat memberikan informasi kepada orangtua hasil deteksi perkembangan anaknya yang meragukan dan menyimpang untuk dilakukan pemantauan perkembangan anak setiap (6 bulan) sekali ke klinik tumbuh kembang. Serta menyarankan kepada orangtua murid untuk melakukan stimulasi perskembangan sesuai usia anak secara rutin dirumah.&#xD; &#xD; </description><publisher>Poltekkes Kemenkes Bandung Jurusan Keperawatan Bandung</publisher><contributor>Jati Setiati S.IIP</contributor><date>2017</date><type>Other:KTI Mahasiswa</type><type>Other:pdf</type><identifier>http://repository.poltekkesbdg.info/items/show/1982</identifier><identifier>http://repository.poltekkesbdg.info/files/original/956dfcf5dd15e32c3ed11e05a2681756.pdf</identifier><identifier>http://repository.poltekkesbdg.info/files/original/e3e3960b6cc560d9f63757516e0aad23.pdf</identifier><identifier>http://repository.poltekkesbdg.info/files/original/96fee4c70082e60af77ac88933478dd0.pdf</identifier><language>Bahasa Indonesia</language><recordID>1982</recordID></dc>
format Other:KTI Mahasiswa
Other
Other:pdf
author Penulis : Silvi Ariesta Junaedi Pembimbing : Dra.Hj.Sri Kusmiati SKp.,MKes. Ketua Penguji : Haris Sofyana SKep.,Ners.,MKep. Anggota Penguji : Hj.Sri Ramdaniati SKep.,Ners.,MKep.
author2 Jati Setiati S.IIP
title HUBUNGAN POLA ASUH DOMINAN DENGAN PERKEMBANGAN ANAK PRASEKOLAH DI TK AL-HIKMAH BANDUNG
publisher Poltekkes Kemenkes Bandung Jurusan Keperawatan Bandung
publishDate 2017
topic Perkembangan anak
url http://repository.poltekkesbdg.info/items/show/1982
http://repository.poltekkesbdg.info/files/original/956dfcf5dd15e32c3ed11e05a2681756.pdf
http://repository.poltekkesbdg.info/files/original/e3e3960b6cc560d9f63757516e0aad23.pdf
http://repository.poltekkesbdg.info/files/original/96fee4c70082e60af77ac88933478dd0.pdf
contents Gangguan perkembangan anak di Indonesia masih tergolong tinggi (35,7%) dibandingkan dengan standar WHO (World Health Organizatio) karena masih diatas 30%. Salah satu yang mempengaruhi perkembangan anak tergantung dari pola asuh yang diberikan orang tua terhadap anaknya. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah ada hubungan antara pola asuh dominan terhadap perkembangan anak prasekolah. Desain penelitian yang digunakan observasi korelasional, berupa penelitian kuantitatif menggunakan pendekatan Cross Sectional. Populasi pada penelitian ini adalah seluruh siswa di TK Al-Hikmah Bandung, pengambilan sampel menggunakan teknik Purposive Sampling sebanyak 66 orang. Data diolah dengan mencari distribusi frekuensi dan analisa bivariat menggunakan Chi Square. Hasil penelitian menunjukkan pValue (0,004) yang berarti Ha diterima atau adanya hubungan pola asuh orangtua dengan perkembangan anak prasekolah. Rekomendasi kepada Kepala Sekolah dan Guru TK Al-Hikmah diharapkan dapat memberikan informasi kepada orangtua hasil deteksi perkembangan anaknya yang meragukan dan menyimpang untuk dilakukan pemantauan perkembangan anak setiap (6 bulan) sekali ke klinik tumbuh kembang. Serta menyarankan kepada orangtua murid untuk melakukan stimulasi perskembangan sesuai usia anak secara rutin dirumah.
id IOS6083.1982
institution Poltekkes Kemenkes Bandung
affiliation onesearch.kink.kemkes.go.id
institution_id 2311
institution_type library:university
library
library Perpustakaan Politeknik Kesehatan Bandung
library_id 1831
collection Repository Poltekkes Bandung
repository_id 6083
subject_area Medicine and Health/Ilmu Kedokteran, Ilmu Pengobatan dan Ilmu Kesehatan
city Bandung
province JAWA BARAT
shared_to_ipusnas_str 1
repoId IOS6083
first_indexed 2019-05-09T03:56:27Z
last_indexed 2019-05-09T03:56:27Z
recordtype dc
_version_ 1685936323002630144
score 17.60897