ctrlnum 809
fullrecord <?xml version="1.0"?> <dc schemaLocation="http://www.openarchives.org/OAI/2.0/oai_dc/ http://www.openarchives.org/OAI/2.0/oai_dc.xsd"><relation>http://kc.umn.ac.id/809/</relation><title>Manajemen konflik pada kelompok persahabatan untuk mempertahankan persahabatan</title><creator>Herlina, Herlina</creator><subject>HM1001-1281 Social psychology</subject><subject>HM1106-1171 Interpersonal relations. Social behavior</subject><subject>P94.7 Interpersonal communication</subject><description>Manusia merupakan mahkluk sosial yang tidak pernah bisa melepaskan diri&#xD; dari individu satu dengan individu lainnya. Komunikasi menjadi salah satu cara&#xD; manusia untuk menjalin hubungan secara antarpribadi maupun kelompok. Dari&#xD; pribadi satu ke pribadi yang lain akan terbentuklah yang namanya kelompok. Di&#xD; dalam sebuah kelompok manusia akan berkomunikasi untuk mempertahankan&#xD; hubungan mereka. Namun, dengan berkomunikasi dan menjalin hubungan itulah&#xD; manusia akan mengalami hambatan dan konflik. Konflik merupakan hal yang&#xD; sebisa mungkin dihindari dan dijauhi oleh orang-orang yang terlibat di dalam&#xD; sebuah kelompok, termasuk di dalam kelompok kecil persahabatan. Oleh karena&#xD; itu, untuk mencegah dan mengurangi konflik yang ada di dalam sebuah kelompok&#xD; persahabatan, diperlukan adanya manajemen dan pengelolaan konflik agar&#xD; hubungan tersebut dapat terjaga dan bertahan lama.&#xD; Jenis penelitian bersifat deskriptif dengan pendekatan kualitatif. Metode&#xD; penelitian yang digunakan adalah studi kasus. Pada penelitian ini, peneliti&#xD; menggunakan paradigma post-positivistik, serta menggunakan teknik&#xD; pengumpulan data in depth interview, observasi dan studi literatur. Triangulasi&#xD; sumber dan pengamat dipakai oleh peneliti untuk melakukan pengecekan atau&#xD; validitas data.&#xD; Berdasarkan hasil penelitian pada kelompok kecil ini, peneliti menemukan&#xD; bahwa konflik yang muncul di dalam kelompok persahabatan adalah konflik&#xD; antarpribadi yang terjadi karena adanya ketidaksepahaman antara salah satu&#xD; individu dengan individu yang lain. Dalam manajemen dan pengelolaan konflik,&#xD; masing-masing individu menggunakan i win, you win. Untuk menangani konflik,&#xD; kelompok persahabatan ini juga mengutamakan keterbukaan satu sama lain.&#xD; Selain itu, terdapat tiga alasan anggota kelompok ini mempertahankan hubungan&#xD; yakni adanya perhatian, kepercayaan, dan dan kenyaman di dalam kelompok</description><date>2015</date><type>Thesis:Thesis</type><type>PeerReview:NonPeerReviewed</type><type>Book:Book</type><language>eng</language><rights>cc_by_nc_sa_4</rights><identifier>http://kc.umn.ac.id/809/1/HALAMAN%20AWAL.pdf</identifier><type>Book:Book</type><language>eng</language><rights>cc_by_nc_sa_4</rights><identifier>http://kc.umn.ac.id/809/2/BAB%20I.pdf</identifier><type>Book:Book</type><language>eng</language><rights>cc_by_nc_sa_4</rights><identifier>http://kc.umn.ac.id/809/3/BAB%20II.pdf</identifier><type>Book:Book</type><language>eng</language><rights>cc_by_nc_sa_4</rights><identifier>http://kc.umn.ac.id/809/4/BAB%20III.pdf</identifier><type>Book:Book</type><language>eng</language><rights>cc_by_nc_sa_4</rights><identifier>http://kc.umn.ac.id/809/5/BAB%20IV.pdf</identifier><type>Book:Book</type><language>eng</language><rights>cc_by_nc_sa_4</rights><identifier>http://kc.umn.ac.id/809/6/BAB%20V.pdf</identifier><type>Book:Book</type><language>eng</language><rights>cc_by_nc_sa_4</rights><identifier>http://kc.umn.ac.id/809/7/DAFTATR%20PUSAKA.pdf</identifier><type>Book:Book</type><language>eng</language><rights>cc_by_nc_sa_4</rights><identifier>http://kc.umn.ac.id/809/8/LAMPIRAN.pdf</identifier><identifier> Herlina, Herlina (2015) Manajemen konflik pada kelompok persahabatan untuk mempertahankan persahabatan. Bachelor Thesis thesis, Universitas Multimedia Nusantara. </identifier><recordID>809</recordID></dc>
language eng
format Thesis:Thesis
Thesis
PeerReview:NonPeerReviewed
PeerReview
Book:Book
Book
author Herlina, Herlina
title Manajemen konflik pada kelompok persahabatan untuk mempertahankan persahabatan
publishDate 2015
topic HM1001-1281 Social psychology
HM1106-1171 Interpersonal relations. Social behavior
P94.7 Interpersonal communication
url http://kc.umn.ac.id/809/1/HALAMAN%20AWAL.pdf
http://kc.umn.ac.id/809/2/BAB%20I.pdf
http://kc.umn.ac.id/809/3/BAB%20II.pdf
http://kc.umn.ac.id/809/4/BAB%20III.pdf
http://kc.umn.ac.id/809/5/BAB%20IV.pdf
http://kc.umn.ac.id/809/6/BAB%20V.pdf
http://kc.umn.ac.id/809/7/DAFTATR%20PUSAKA.pdf
http://kc.umn.ac.id/809/8/LAMPIRAN.pdf
http://kc.umn.ac.id/809/
contents Manusia merupakan mahkluk sosial yang tidak pernah bisa melepaskan diri dari individu satu dengan individu lainnya. Komunikasi menjadi salah satu cara manusia untuk menjalin hubungan secara antarpribadi maupun kelompok. Dari pribadi satu ke pribadi yang lain akan terbentuklah yang namanya kelompok. Di dalam sebuah kelompok manusia akan berkomunikasi untuk mempertahankan hubungan mereka. Namun, dengan berkomunikasi dan menjalin hubungan itulah manusia akan mengalami hambatan dan konflik. Konflik merupakan hal yang sebisa mungkin dihindari dan dijauhi oleh orang-orang yang terlibat di dalam sebuah kelompok, termasuk di dalam kelompok kecil persahabatan. Oleh karena itu, untuk mencegah dan mengurangi konflik yang ada di dalam sebuah kelompok persahabatan, diperlukan adanya manajemen dan pengelolaan konflik agar hubungan tersebut dapat terjaga dan bertahan lama. Jenis penelitian bersifat deskriptif dengan pendekatan kualitatif. Metode penelitian yang digunakan adalah studi kasus. Pada penelitian ini, peneliti menggunakan paradigma post-positivistik, serta menggunakan teknik pengumpulan data in depth interview, observasi dan studi literatur. Triangulasi sumber dan pengamat dipakai oleh peneliti untuk melakukan pengecekan atau validitas data. Berdasarkan hasil penelitian pada kelompok kecil ini, peneliti menemukan bahwa konflik yang muncul di dalam kelompok persahabatan adalah konflik antarpribadi yang terjadi karena adanya ketidaksepahaman antara salah satu individu dengan individu yang lain. Dalam manajemen dan pengelolaan konflik, masing-masing individu menggunakan i win, you win. Untuk menangani konflik, kelompok persahabatan ini juga mengutamakan keterbukaan satu sama lain. Selain itu, terdapat tiga alasan anggota kelompok ini mempertahankan hubungan yakni adanya perhatian, kepercayaan, dan dan kenyaman di dalam kelompok
id IOS6965.809
institution Universitas Multimedia Nusantara
institution_id 355
institution_type library:university
library
library Perpustakaan Universitas Multimedia Nusantara
library_id 306
collection Knowledge Center UMN
repository_id 6965
subject_area Business/Bisnis
Communication/Komunikasi
Art Apreciation/Apresiasi Seni
Data Processing, Computer Science/Pemrosesan Data, Ilmu Komputer, Teknik Informatika
city TANGERANG
province BANTEN
shared_to_ipusnas_str 1
repoId IOS6965
first_indexed 2019-04-04T01:20:06Z
last_indexed 2019-04-04T01:20:06Z
recordtype dc
_version_ 1683865373866196992
score 17.607244