PERBEDAAN TEKANAN DARAH PADA LANSIA PENDERITA HIPERTENSI SEBELUM DAN SESUDAH MELAKUKAN SENAM JANTUNG SEHAT DI POSYANDU LANSIA KECAMATAN PATRANG

Main Authors: Hadidi, Khofi; STIKES dr. Soebandi, Puspitasari, Faridha; STIKES dr. Soebandi
Format: Article info application/pdf Journal
Bahasa: ind
Terbitan: LP3M STIKES dr. Soebandi , 2017
Subjects:
Online Access: http://jurnal.stikesdrsoebandi.ac.id/index.php/jkes/article/view/69
http://jurnal.stikesdrsoebandi.ac.id/index.php/jkes/article/view/69/55
ctrlnum article-69
fullrecord <?xml version="1.0"?> <dc schemaLocation="http://www.openarchives.org/OAI/2.0/oai_dc/ http://www.openarchives.org/OAI/2.0/oai_dc.xsd"><title lang="id-ID">PERBEDAAN TEKANAN DARAH PADA LANSIA PENDERITA HIPERTENSI SEBELUM DAN SESUDAH MELAKUKAN SENAM JANTUNG SEHAT DI POSYANDU LANSIA KECAMATAN PATRANG</title><creator>Hadidi, Khofi; STIKES dr. Soebandi</creator><creator>Puspitasari, Faridha; STIKES dr. Soebandi</creator><subject lang="id-ID">Kesehatan</subject><subject lang="id-ID">Lansia, Hipertensi, Senam Jantung Sehat</subject><subject lang="id-ID">Jurnal Kesehatan dr. Soebandi</subject><description lang="id-ID">Hipertensi pada lansia merupakan salah satu gangguan sistem kardiovaskuler yang disebabkan oleh penurunan elastisitas pembuluh darah arteri, penatalaksanaan hipertensi dapat melakukan senam jantung sehat (Damayanti, 2014). Tujuan dari penelitian ini mengetahui perbedaan tekanan darah pada penderita hipertensi sebelum dan sesudah melakukan senam jantung sehat di posyandu lansia Jember. Metode penelitian ini menggunakan desain pra experimen dengan one group pre test and post test desain tanpa menggunakan grup kontrol dengan populasi 56 lansia. Pengambilan sample menggunakan teknik simple random samplingdengan sampel 40 lansia. Instrumentpengambilan data dengan pemeriksaan ukur dengan intervensi senam jantung sehat dalam waktu 30 menit selama 4 kali dalam seminggu. Setelah terkumpul data dianalisa menggunakan uji statistik Wilcoxon Signed Ranks Test di dapatkan Asymp Sig 0,001. Sehingga dapat disimpulkan bahwa nilai p value 0,001 ini artinya ada penurunan yang signifikan terhadap tekanan darah pada lansia setelah melakukan senam jantung sehat. Kesimpulan dalam penelitian ini ada perbedaan tekanan darah pada penderita hipertensi sebelum dan sesudah melakukan senam jantung sehat di Posyandu Lansia Jember. Saran diharapkan bisa dijadikan intervensi untuk penatalaksanaan hipertensi pada penderita hipertensi.</description><publisher lang="id-ID">LP3M STIKES dr. Soebandi</publisher><contributor lang="id-ID"/><date>2017-10-28</date><type>Journal:Article</type><type>Other:info:eu-repo/semantics/publishedVersion</type><type>Other:</type><type>File:application/pdf</type><identifier>http://jurnal.stikesdrsoebandi.ac.id/index.php/jkes/article/view/69</identifier><source lang="id-ID">Jurnal Kesehatan dr. Soebandi; Vol 5, No 2 (2017): Jurnal Kesehatan dr. Soebandi</source><source>2527-7529</source><source>2302-7932</source><language>ind</language><relation>http://jurnal.stikesdrsoebandi.ac.id/index.php/jkes/article/view/69/55</relation><rights lang="id-ID">##submission.copyrightStatement##</rights><rights lang="id-ID">http://jurnal.stikesdrsoebandi.ac.id/index.php/jkes/issue/archive</rights><recordID>article-69</recordID></dc>
language ind
format Journal:Article
Journal
Other:info:eu-repo/semantics/publishedVersion
Other
Other:
File:application/pdf
File
Journal:Journal
author Hadidi, Khofi; STIKES dr. Soebandi
Puspitasari, Faridha; STIKES dr. Soebandi
title PERBEDAAN TEKANAN DARAH PADA LANSIA PENDERITA HIPERTENSI SEBELUM DAN SESUDAH MELAKUKAN SENAM JANTUNG SEHAT DI POSYANDU LANSIA KECAMATAN PATRANG
publisher LP3M STIKES dr. Soebandi
publishDate 2017
topic Kesehatan
Lansia
Hipertensi
Senam Jantung Sehat
Jurnal Kesehatan dr. Soebandi
url http://jurnal.stikesdrsoebandi.ac.id/index.php/jkes/article/view/69
http://jurnal.stikesdrsoebandi.ac.id/index.php/jkes/article/view/69/55
contents Hipertensi pada lansia merupakan salah satu gangguan sistem kardiovaskuler yang disebabkan oleh penurunan elastisitas pembuluh darah arteri, penatalaksanaan hipertensi dapat melakukan senam jantung sehat (Damayanti, 2014). Tujuan dari penelitian ini mengetahui perbedaan tekanan darah pada penderita hipertensi sebelum dan sesudah melakukan senam jantung sehat di posyandu lansia Jember. Metode penelitian ini menggunakan desain pra experimen dengan one group pre test and post test desain tanpa menggunakan grup kontrol dengan populasi 56 lansia. Pengambilan sample menggunakan teknik simple random samplingdengan sampel 40 lansia. Instrumentpengambilan data dengan pemeriksaan ukur dengan intervensi senam jantung sehat dalam waktu 30 menit selama 4 kali dalam seminggu. Setelah terkumpul data dianalisa menggunakan uji statistik Wilcoxon Signed Ranks Test di dapatkan Asymp Sig 0,001. Sehingga dapat disimpulkan bahwa nilai p value 0,001 ini artinya ada penurunan yang signifikan terhadap tekanan darah pada lansia setelah melakukan senam jantung sehat. Kesimpulan dalam penelitian ini ada perbedaan tekanan darah pada penderita hipertensi sebelum dan sesudah melakukan senam jantung sehat di Posyandu Lansia Jember. Saran diharapkan bisa dijadikan intervensi untuk penatalaksanaan hipertensi pada penderita hipertensi.
id IOS7751.article-69
institution STIKES dr. Soebandi Jember
institution_id 2445
institution_type library:university
library
library Perpustakaan STIKES dr. Soebandi Jember
library_id 2721
collection Jurnal Kesehatan dr. Soebandi
repository_id 7751
subject_area Jurnal Kesehatan dr. Soebandi
dr. Soebandi
JKDS
Jurnal keperawatan, kebidanan dan farmasi
city JEMBER
province JAWA TIMUR
shared_to_ipusnas_str 1
repoId IOS7751
first_indexed 2019-07-20T02:34:33Z
last_indexed 2019-07-20T02:34:33Z
recordtype dc
_version_ 1686567300485873664
score 17.608969