PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN STUDENT TEAMS ACHIEVEMENT DIVISION (STAD) TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN PEKERJAAN DASAR TEKNIK MESINKELAS X TPM DI SMK NEGERI 2 PALEMBANG
Daftar Isi:
- Abstrak Penelitian ini bertujuan untuk melihat pengaruh penerapan model pembelajaran Student Teams Achievment Division(STAD) terhadap hasil belajar siswa pada mata pelajaran pekerjaan dasar teknik mesin kelas X TPm di SMK Negeri 2 Palembang. Populasi dalam penelitian ini ada sebanyak 100 siswa dengan 16 siswa kelompok A sebagai sampel. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah eksperimen pre experimental design dengan bentuk desain penelitian ini adalah post-test only control design yaitu dengan menggunakan dua kelas sebagai pembanding.Yaitu kelasa eksperimen dan kelas kontrol, Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah tes yang berupa soal pilihan ganda, Observasi. Berdasarkan hasil tes yang didapat pada pertemuan pertama post-test kelas kontrolsebesar 68,3 dan nilai pertemuan ke dua atau post-test kelas eksperimen sebesar 76,8. Berdasarkan data di atas, dapat dikatakan bahwa ada pengaruh terhadap penerapan model pembelajaran Student Teams Achievment Division (STAD) terhadap hasil belajar siswa kelas X TPm di SMK Negeri 2 Palembang. Abstract This study aims to see the effect of the Student Teams Achievement Division (STAD) learning model to student learning outcomes in the basic work subjects of mechanical engineering classIn Palembang 2 State VocationalSchool.The population in this study were 100 students with 16 group A students as samples. This type of research used in this study is a pre-experimental design experiment with the form of this research design is post-test only control design that is by using two classes as a comparison. Data collection techniques used were tests in the form of multiple choice questions, observation. Based on the test results obtained at the first meeting post-test control class of 68,3 and the value of the second meeting or posttest of the experimental class at 76,8 Based on the above data it can be said that there is an effect of the application of the Student Teams Achievment Division (STAD) learning model to class In Palembang 2 State Vocational School.